Terkait dengan sirkulasi udara dan cahaya yang baik, rumah sebaiknya menghadap utara atau selatan.
minimalkan tembok sebagai pembatas ruang.
Buat ventilasi di setiap ruangan. Tujauannya, memberikan udara dan menghindari kelembapan
Buat beberapa ruangan yang mempunyai pemandangan alami. bisa taman atau kolam
Bila
ingin tetap membuka jendela dan pintu samping atau belakang saat malam,
bisa di dobeli dengan dengan jendela atau pintu kasa supaya nyamuk
tidak bisa masuk.
Untuk lantai, Marmer bisa dipilih agar memberikan nuansa yang sejuk
Belum ada tanggapan untuk "Tips Rumah Modern Tropis Sehat Dan Nyaman "
Post a Comment